Skip to main content
Berita Kegiatan

Silaturrahmi Kepala BNNK Klungkung dengan Wakil Bupati Klungkung

Dibaca: 2 Oleh 13 Mei 2020November 26th, 2020Tidak ada komentar
Silaturrahmi Kepala BNNK Klungkung dengan Wakil Bupati Klungkung
#BNN #StopNarkoba #CegahNarkoba

Pada hari ini Rabu, 13 Mei 2020 pukul 08.30 WITA, Kepala BNNK Klungkung (Made Pastika, SH., MH.) dengan didampingi Kasi P2M, Kasi Pemberantasn dan staf mengunjungi Wakil Bupati Klungkung (I Made Kasta) di Rumah Dinas Wakil Bupati Klungkung guna menjalin silaturrahmi.

Kegiatan diawali dengan pengnalan diri oleh Kepala BNNK Klungkung dilanjutkan dengan pembahasan beberapa hal sebagai berikut :
1. Membahas tentang keadaan dalam pandemi Covid-19.
3. Membahas program yang akan dilaksanakan.
4. Mohon bantuanĀ  dalam menangani klinik rehabilitasi BNNK Klungkung baik dari segi ijin dan tenaga kesehatan.
5. Mohon dukungan dari masyarakat klungkung melalui bapak wakil bupati klungkung.
6. Mengkoordinasikan tanah hibah untuk bangunan kantor.

Dengan diadakannya kegitan ini diharapkan BNNK Klungkung dan Pemerintah Kabupaten Klungkung dapat menjalin sinergitas dan kerjasama yang lebih baik lagi khususnya dalam bidang Pencegahan dan Pemberantasan Penyalahgunaan dan Peredaran Gelap Narkoba (P4GN)

Kirim Tanggapan

made with passion and dedication by Vicky Ezra Imanuel